1. Multimedia
§ Multimedia
dalam konteks pembelajaran diartikan sebagai bahasa, sehingga menjadi
multibahasa, yakni ada bahasa yang bisa dipahami indera pendengaran,
penglihatan, penciuman, peraba, dan lain sebagainya; atau dalam bahasa lain
multimedia pembelajaran adalah media yang mampu melibatkan benyak indera dan
organ tubuh selama proses pembelajaran berlangsung.
Kelebihan Multimedia:
a.
Menarik
perhatian
b.
Meningkatkan
kualitas penyampaian informasi
c.
Sistem
pembelajaran lebih inovatif dan interaktif
d.
Mampu
menimbulkan rasa senang selama PBM berkangsung sehingga akan menambah motivasi
siswa.
e.
Mampu menggabungkan antara teks, gambar, audio, musik,
animasi gambar atau video dalam satu kesatuan yang saling mendukung sehingga
tercapai tujuan pembelajaran.
f.
Mampu menvisualisasikan materi yang abstrak.
g.
Media penyimpanan yang relative gampang dan fleksibel
h.
Membawa obyek yang sukar didapat atau berbahaya ke
dalam lingkungan belajar
i.
Menampilkan obyek yang terlalu besar kedalam kelas
Kekurangan Multimmedia:
a.
Tuntutan
terhadap spesifikasi komputer yang memadai
b.
Biaya relatif mahal untuk tahap awal
c.
Kemampuan SDM dalam penggunaan multimedia masih perlu
ditingkatkan.
d.
Belum memadainya perhatian dari pemerintah
e.
Belum memadainya infrastruktur untuk daerah tertentu
§ Pemanfaatan Mutimedia
Pemanfaatan
multimedia berbasis komputer yang dapat digunakan dalam proses pembelajaran,
meliputi ;
1.
Multimedia presentasi
2. Program
multimedia interaktif
3. Sarana
simulasi
4. Video
pembelajaran
2. Pelaku & Saksi Sejarah
Kelebihan:
a.
Langsung kepada pelaku dan saksi
sejarah, sehingga mudah menggambarkan situasi
b.
Dapat diperoleh
keterangan yang sedalam-dalamnya
c.
Informasi yang
diinginkan dapat diperoleh dengan cepat
d.
Informasi yang
diperoleh lebih dipercayai kebenarannya
e.
Narasumber
biasanya lebih bersedia mengungkapkan keterangan-keterangan yang sebenarnya tidak
ingin (enggan) diberikannya
Kekurangan:
a.
Memerlukan
waktu, tenaga, dan biaya yang lebih besar
b.
Sangat
tergantung pada narasumber
c.
Tidak ada jaminan kebenaran
d.
Bisa saja keterangannya tidak lengkap
e.
Sering berbeda pendapat antar pelaku/
saksi sejarah
SUMBER RUJUKAN
Munadi,
Yudhi. 2009. Media Pembelajaran : Sebuah
Pendekatan Baru. Ciputat : Gaung Persada (GP) Press.
http://rumahmakalah.wordpress.com/2008/11/07/macam-macam-media-pembelajaran-karakteristik-serta-kelebihan-dan-kekurangannya/,
diakses pada 14 April 2013
0 komentar: